Jumat, 25 April 2014

Alat Musik Tradisional Riau "TALEMPONG"

Talempong
Talempong adalah alat musik perkusi yang terbuat dari logam, perunggu, atau besi, berbentuk bundar, terdapat di daerah Riau. Talempong ini berbentuk bundar pada bagian bawahnya berlobang sedangkan pada bagian atasnya terdapat bundaran yang menonjol berdiameter lima sentimeter sebagai tempat untuk dipukul. Talempong biasanya digunakan untuk mengiringi tarian pertunjukan atau penyambutan, Talempong juga digunakan untuk melantunkan musik menyambut tamu istimewa.
Cara memakai alat musik talempong yaitu dipukul dengan sepasang kayu pada permukaan yang menonjol. Talempong memiliki nada yang berbeda-beda. Talempong ini memainkanya harus dibutuhkan kejelian dimulai dengan tangga pranada DO dan diakhiri dengan SI.

http://tscumum2011.blogspot.com/2012/05/alat-alat-musik-tradisional-riau.html

Alat Musik Tradisonal Riau "BIOLA"

Biola
Biola termasuk salah satu alat musik dawai yang dimainkan dengan cara digesek. Alat musik dawai keluarga biola yang lain adalah Viola, Cello, dan Contrabass. Perbedaannya terletak pada ukurannya, namun cara berbunyi dan cara resonansinya sama. Deretan instrument musik tersebut adalah kelompok alat musik inti yang mengisi orkestra simfoni kuno. Biola Gaya Melayu Riau. Cara memakai alat musik biola yaitu digesek dengan dawai dan nada-nadanya yang keluar sesuai dengan kunci yang digunakan pada tali senar.

Khasiat Tapak Dara

Tapak Dara
Nama Umum : Tapak doro/tapak dara
Nama lain : Tapak merpati, kembang sari cina, kembang pletekan
Nama Ilmiah : Vinca rosea, atau Catharantus roseus

Maladewa (Maldives)

Maladewa (Maldives)
Maladewa adalah negara kecil dengan banyak pulau-pulau kecil. Dari 1.190 pulau, hanya ada 200 pulau yang ditinggali oleh manusia. Tentu saja, umumnya pulau-pulau kecil, pantai-pantai di Pulau Maladewa sangat indah, nyaman, dan tenang. Begitu nyaman dan tenangnya pantai di pulau ini, banyak resor mewah bahkan resor eksklusif. Salah satu resor mewah yang terkenal di pulau ini adalah Anantara Dhigu Resort & Spa dan One&Only Reethi Rah. Sayangnya, pulau ini sangat mudah terancam bahaya tsunami, seperti yang pernah terjadi pada 2004. Mungkin karena itu pula, peringkat pulau ini turun dari deretan 8 menjadi 9.

Kamis, 24 April 2014

Big Island, Hawaii

Big Island, Hawaii
Big Island, Hawaii Pulau ini adalah pulau paling selatan di Hawai. Juga menjadi pulau paling besar di Amerika.Yang menarik dari pulau ini adalah hutan hujan yang lebat serta pantai yang menawan. Pengunjung bisa snowboarding dan diving di sini. Namun sebenarnya ada pula tempat yang mirip seperti pulau ini, yaitu Hawaii Volcanoes National Park. Di tempat ini pengunjung juga bisa melihat Kilauea, salah satu gunung berapi yang paling aktif di dunia, yang masih mengeluarkan lava. Tahun lalu pulau ini ada di peringkat 9 dan tahun ini turun ke peringkat 10.

Kembang Sepatu

Kembang Sepatu

1. Nama Tanaman
Sumatera : Bungong roja (Aceh), Bunga-bunga (Batak Karo), Soma Soma (Nias), Bekeju (Mentawai)
Jawa : Kembang sepatu (Betawi), Kembang wera (Sunda),Kembang sepatu (Jawa Tengah), Bunga Rebong (Madura)
Bali : Waribang
Nusa Tenggara : Embuhanga (Sangir), Bunga cepatu (Timor)
Sulawesi : Ulange (Gorontalo), Kulango (Buol), Bunga sepatu (Makasar), Bunga bisu (Bugis)
Maluku : Ubu-ubu (Ternate), Bala bunga (Tidore).

Kaki Kuda

Nama Latin : Centella asiatica

Botani :

Merupakan tanaman terna atau herba tahunan, tanpa batang dengan rimpang pendek dan stolon yang merata, panjang 10-80 cm.Daun tunggal yang tersusun dalam roset terdiri dari atas 2-10 daun, helai daun berbentuk ginjal, lebar dan bundar dengan garis tengah 1-7 cm.Bunga umumnya 3.Buah pipih, lebar lebih kurang 7 mm, tinggi lebih kurang 3 mm, berlekuk dua, warna kuning kecoklatan, dan berdinding agak tebal.

Jeruk Nipis

Khasiat Jeruk Nipis Femina
Jeruk Nipis
Menurut Emilia Achmadi M.Sc., Health Coach/Nutritionist, sebetulnya, fakta ini tidak 100% benar. Apabila air jeruk nipis ditambahkan air hangat, perusakan vitamin C dan bioflavonoid akan terjadi lebih cepat.

Memang, kebiasaan mengonsumsi air jeruk nipis (kalau tidak memiliki masalah lambung) memiliki benefit untuk menaikkan pH dalam tubuh, terutama urine, yang membuat ginjal dapat bekerja dengan lebih baik untuk mengeluarkan toksin dari dalam tubuh. Vitamin C dan bioflavonoid memiliki manfaat untuk memperbaiki daya tahan tubuh, antioksidan, dan mencegah munculnya kanker. Selain itu, vitamin C adalah salah satu komponen untuk pembentukan kolagen secara alami dalam tubuh.